Cara Pemberian MgS04 pada Preeklamsia dan Eklamsia
Berikan dosis awal 4 g MgSO4 sesuai prosedur untuk mencegah kejang atau kejang berulang.
Sambil menunggu rujukan, mulai dosis rumatan 6 g MgSO4 dalam 6 jam sesuai prosedur.
Syarat pemberian MgSO4
Tersedia Ca Glukonas 10%,
Ada refleks patella
Jumlah urin minimal 0,5ml/kg BB/jam
Cara pemberian dosis awal
Ambil 4 g larutan MgSO4 (10 ml larutan MgSO4 40%) dan larutkan dengan...
Tampilkan postingan dengan label MgSO4. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label MgSO4. Tampilkan semua postingan
Kamis, 24 April 2014
Langganan:
Postingan (Atom)